Klasifikasi:
Regnum
: Plantae
Divisio
: Spermatophyta
Sub
Divisio : Angiospermae
Kelas
: Monocotyledoneae
Bangsa
: Bromeliales
Famili
: Commelinaceae
Genus
: Aneilema
Spesies : Aneilema malabaricum L. Merr
Nama Daerah:
Sunda: Gewor
Jawa: Brambangan Madura: Djeboran |
Ciri-ciri:
Habitus: Herba, semusim, membentuk
stolon, panjang 10-50 cm. Batang: Menjalar dan merambat, bulat,
hijau keunguan. Daun: Tunggal, roset akar, berseling, bentuk pita,
panjang 3-15 cm, lebar 1-3 cm, tepi rata, pertulangan sejajar hijau. Bunga:
Majemuk, di ujung batang atau di ketiak daun, terdiri dari 2-3 cabang, benang
sari 6, mahkota 3 helai, ungu atau biru. Buah: Kotak, lonjong,
panjang 0,4-0,6 cm, hijau. Biji: Lonjong, keras, coklat. Akar:
Serabut, putih.
|
Jumat, 01 Juni 2012
Aneilema malabaricum L. Merr (Brambangan)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar